Hi MWN’ers
Berikut ini adalah panduan cara setting Custom Domain di Blogspot (PLESK)
- login ke blogspot Anda http://www.blogspot.com
- pada halaman awal Dashboard pilih nama blog yang ingin ditambahkan nama domain anda, lalu pilih menu Setting (setelan dalam bahasa indonesia).
- pilih tab ‘Penerbitan’ atau ‘Publishing’ klik add a custom domain
- Masukkan nama domain yang anda miliki,Lalu klik Save Hingga muncul Cname DNS
- jika sudah anda akan mendapatkan 2 buah cname dari blogspot yang mana cname tersebut nantinya harus anda tambahkan pada akun hosting Plesk anda.
- Selanjutnya adalah set CNAME untuk www (atau nama subdomain) dan CNAME kedua yang didapatkan pada akun blogspot Anda untuk mengarah ke ghs.google.com di DNS Manager domain Anda di Plesk
- Setelah mendapatkan cname, selanjutnya login ke Plesk Panel. Setelah itu masuk ke menu “DNS Settings”
- Edit record www dan arahkan ke ghs.google.com
- Ubah pada bagian “Canonical name” menjadi ghs.google.com dan klik OK
- Setelah itu buat record cname untuk verifikasi
- Setelah itu tambahkan dua record cname
- Karena domain blogspot hanya bisa diakses menggunakan www, maka harus dibuat setting aksesnya menggunakan www. Masuk pada bagian “Hosting Settings” dan ubah “Preferred domain” menjadi www .
- Setting dns sudah selesai, selanjutnya melanjutkan setting di blogger.com, Jika proses simpan masih gagal silahkan coba lagi beberapa jam kedepan karena penambahan record dns diatas memerlukan waktu propagasi dalam beberapa jam kedepan.
- Setelah itu buat record cname untuk verifikasi
- Ubah pada bagian “Canonical name” menjadi ghs.google.com dan klik OK
- Edit record www dan arahkan ke ghs.google.com
Setting domain ke Blogspot dari Plesk Panel sudah selesai. Selamat mencoba panduan dari kami