Windows live mail atau yang sering kita kenal adalah hotmail.com / live.com / outlook.com adalah sebuah product microsoft yang berguna untuk layanan email yang diberikan secara free untuk umum, layanan yang disediakan ini sama gunanya dengan product email free lainnya seperti gmail ( google mail ), ymail ( yahoo mail ) akan tetapi dengan kelebihan masing masing dari penyedia tersebut.

Selain layanan google apps yang sering kita kenal dapat melakukan setting email domain kita sendiri yang saat ini sudah tidak dapat menggunakan feature free, solusi lainnya saat ini anda dapat menggunakan layanan Windows live mail atau yang sering kita kenal adalah hotmail.com / live.com / outlook.com ini untuk setting email dengan domain kita sendiri.

Untuk panduan step konfigurasi di windows live mail, silahkan merujuk ke url panduan kami di bawah ini

Membuat email domain di hotmail / Windows Live Custom di sPanel